Saat ini Ide usaha kreatif banyak ragam dan macamnya. Selain tidak mengharuskan pengusaha mengeluarkan modal yang besar, potensi keuntungan yang akan didapat dari bisnis kreatif juga lumayan besar. Namun, cukupa disayangkan tidak banyak orang mengetahui apa saja jenis ide usaha kreatif tersebut. Kali ini, kami telah rangkum beberapa ide usaha kreatif yang bisa kamu coba […]